Daftar Kode Status Warna Warni Background Facebook Unik

Daftar Kode Status Warna Warni Background Facebook Unik Bergambar – Facebook merupakan aplikasi jejaring sosial yang cukup ramai pengguna, salah satunya di Indonesia. Untuk dapat memberikan layanan kepada para pengguna facebook senantiasa meluncurkan berbagai inovasi pada setiap waktunya.

Salah satunya adalah dengan adanya tambahan background warna warni pada status facebook seperti warna pelangi, hitam tebal, teks berwarna, teks bergambar, warna unik dan lain-lain. Pastinya akan lebih indah dan menarik untuk dilihat daripada hanya polos putih saja. Apalagi anak-anak saat ini yang memiliki sifat energik dan suka dengan full color.

Daftar Kode Status Warna Warni Background Facebook Unik Terbaru 2018

Kegiatan saling berkirim pesan, saling membagikan gambar, video, link atau informasi pun semakin gencar dilakukan terutama di jejaring sosial facebook. Hampir di setiap unggahan atau status yang dibuat akan muncul komentar dari orang lain, apalagi jika gambar yang dibagikan tersebut cukup unik dan menarik perhatian orang lain.

Maka akan muncul saling komentar diantara pemilik akun facebook. Komentar dan status yang dibuat dan dikirim ke facebook tersebut bukan hanya dapat dibaca oleh pengirimnya saja, akan tetapi oleh seluruh pemilik akun facebook bahkan apabila privasi akun facebook tidak diatur komentar dan status tersebut dapat dibaca oleh publik juga.

Sehingga ketika anda melihat ada yang berbeda dari komentar yang ditulis pada status atau hal dibagikan pasti akan mendapat perhatian khusus. Misalnya karena latar dan tulisannya berwarna selain warna yang biasa ditemukan. Sebagai pihak yang melihat anda pasti merasa senang dapat melihat tampilan komentar yang lebih seru dan menarik.

Mungkin ada diantara anda yang belum mengetahui cara supaya status ada facebook memiliki warna. Cara yang digunakan tersebut adalah hanya dengan menyisipkan kode warna HTML sebelum tulisan. Sebagai contoh anda ingin menambahkan warna merah berarti anda menambahkan kode <bg=b0ff0000>tulisan anda. Maka tulisan anda akan berlatar belakang warna merah.

Begitu pun apabila anda ingin supaya tulisan anda berwarna dengan cara menyisipkan kode warna HTML sebelum tulisan. Sebagai contoh anda menginginkan tulisan anda berwarna oren dengan latar merah maka yang anda tuliskan adalah <bg=b0ff0000><fg=b0ffff00>tulisan anda.

Sedangkan ketika anda memerlukan tulisan dalam format cetak tebal anda dapat menambahkan kode <b> sebelum tulisan.

Baca Juga :

Daftar Kode Status Warna Warni Background Facebook

Untuk kode warna anda dapat menggunakan salah satu dari kode warna di bawah ini yang anda sukai.

  • Ungu <fg=b0f000f0>
  • Hijau <fg=b000ff00>
  • Pink <fg=b0ff69ba> atau <fg=b0ba55d3>
  • Biru <fg=b00000ff>
  • Kuning <fg=b0fffff00>
  • Merah <fg=b0ff0000>

Penulisan di atas menggunakan nol bukan huruf O. Karena kalau salah tulis maka hasilnya pun tidak akan sesuai dengan yang anda inginkan.

Hal yang perlu anda perhatikan adalah trik ini hanya berlaku bagi anda pengguna facebook lite saja. Adapun facebook reguler sekarang sudah diperbarui dengan pilihan warnn dan gambar untuk tiap status yang dibuat di beranda.

Nah, itulah daftar kode status warna warni background facebook yang dapat Gageto.com share pada anda. Semoga bermanfaat dan sampai jumpa.

Daftar Kode Status Warna Warni Background Facebook Unik | Gageto | 4.5